Cantiknya Kombinasi Bahan Batik Dengan Dress Muslim
Model dress muslim modern dari bahan batik dapat membuat pemakainya terlihat anggun dan modis. Saat ini telah banyak rancangan dari
desainer yang menggunakan bahan batik dipadukan dengan bahan lain
sehingga menjadi busana yang unik dan menarik. Batik merupakan bahan tradisional asli Indonesia
yang harus dilestarikan. Sehingga memakai bahan batik yang dipakai
sebagai bahan baju berarti turut melestarikan kebudayaan asli Indonesia.
Dress muslim dari bahan batik dapat dikombinasikan dengan bahan baju
lain agar tampak anggun dan modis. Paduan busana muslim batik dengan
gamis modern akan memberi kesan tampilan lebih anggun dan elegan. Apa saja model dress muslim modern dari bahan batik? Mari kita simak ulasannya berikut ini.
Contoh Model Dress Muslim Modern Bahan Batik Masa Kini
Saat ini model busana muslim semakin kreatif seiring dengan banyaknya
yang memakai busana muslim untuk busana sehari-hari. Bahan batik yang
merupakan bahan tradisional dapat dipadukan dengan bahan lain menjadi busana muslim yang anggun dan modis. Berikut model dress muslim modern dari bahan batik.
Model Dress Muslim Batik Elegan
Model dress muslim dari batik yang elegan dapat dipakai saat acara resmi atau acara pesta. Model dress
ini dapat diberi hiasan payet atau bordir agar menampilkan kesan lebih
elegan. Paduan dengan hijab modern akan menambah penampilan menjadi
anggun dan cantik. Model dress batik yang elegan umumnya dipilih oleh muslimah usia dewasa. Berikut model dress muslim modern dari bahan batik yang elegan.
Model Dress Muslim Batik Modern
Model dress muslim batik dengan desain yang modern dapat dipakai pada
acara santai dan acara resmi. Bagi usia remaja dan usia dewasa dapat
memilih baju muslim model ini untuk menghadiri suatu acara. Dress muslim dari bahan batik yang modern ini memadukan dengan bahan lain sehingga terkesan anggun dan elegan. Berikut dress muslim modern dari bahan batik yang modern.
Model Dress Muslim Batik Kombinasi
Model dress muslim modern dari bahan batik yang dikombinasikan dengan
bahan lain seperti satin dapat menghasilkan rancangan busana muslim
yang anggun. Kreatifitas perancang busana dibutuhkan agar menghasilkan
busana muslim yang istimewa. Berikut dress muslim dari batik kombinasi.
Itulah beberapa model dress muslim modern dari bahan batik bagi muslimah dengan berbagai desain namun tetap memberikan kesan anggun dan elegan.
sumber